Kepala KPPN Liwa Ma'ruf mengungkapkan, dari total belanja negara yang direncanakan mencapai Rp2.714,2 triliun tersebut, sebesar Rp29,43 triliun dialokasikan ke Provinsi Lampung dalam bentuk belanja Kementerian/Lembaga sebesar Rp8,36 triliun dan dana transfer sebesar Rp 21,07 triliun.