Dari 99 kasus yang diungkap, ada 124 pelaku yang berhasil diamankan.
Dari 99 kasus yang diungkap, ada 124 pelaku yang berhasil diamankan.
Atas hal itu, Kapolres Tanggamus AKBP Oni Prasetya, SIK menyampaikan ucapan terima kasih atas dukungan masyarakat tersebut.
Pihaknya akan terus memburu pelaku kejahatan jalanan sehingga wilayah hukum Polres Tanggamus aman dan kondusif.
Pandra menghimbau bagi para pelaku C3 yang masih bersembunyi agar segera menyerahkan diri kepada petugas.
Saat itu korban memarkirkan sepeda motor tidak jauh dari warung yang posisinya terhalang tembok pagar dan kunci kontak masih terpasang.
Mereka ini merupakan komplotan yang sering beraksi diberbagai minimarket di wilayah Bandar Lampung.
Melalui tindakan tegas tersebut, Bupati berharap ke depannya Provinsi Lampung khususnya Tanggamus semakin aman.
Yan Budi menerangkan, pihaknya akan berusaha semaksimal mungkin mengungkap para pelaku kejahatan C3.
LI diketahui hendak maling sepeda motor di wilayah Gedung Bandar Rejo pada Februari 2021.
Ada pun pelaku diketahui merupakan warga Terbanggi Besar inisial Adam (38).