Instansi seperti Kejaksaan Republik Indonesia, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, Kementerian Pertanian, dan masih banyak lagi membuka lowongan untuk lulusan SMA.
Instansi seperti Kejaksaan Republik Indonesia, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, Kementerian Pertanian, dan masih banyak lagi membuka lowongan untuk lulusan SMA.
Pada seleksi CPNS 2023 sendiri menyediakan total 572.496 posisi ASN seperti diberitahukan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB).
Tahapan-tahapan ini akan berlangsung sekitar enam bulan.
Pengumuman resmi mengenai seleksi CPNS 2023 ini akan disampaikan pada tanggal 16 September 2023.
Dikabarkan formasi yang dibuka dalam CPNS 2023 kali ini memang cukup banyak.
Seperti yang diketahui sebelumnya, Pemerintah mengumumkan pendaftaran CPNS 2023 dibuka pada 17 September 2023 mendatang.
Kabar selalu ditunggu setiap tahunnya ini pun disambut gembira oleh para calon pendaftar.
Kebutuhan CPNS kali ini juga akan difokuskan terhadap jabatan-jabatan fungsional maupum keahlian lainnya sesuai dengan kebutuhan instansi.
Belajar soal try out CPNS 2023 ini penting guna meningkatkan peluang untuk lolos tes ujian.
Sebagai informasi, pemerintah akan menggelar seleksi CASN 2023 yang dimulai pada 27 September 2023 mendatang.