Selain itu, Pemkab akan membentuk kelompok masyarakat (Pokmas) di Candipuro, untuk antisipasi tindakan kriminalitas.
Selain itu, Pemkab akan membentuk kelompok masyarakat (Pokmas) di Candipuro, untuk antisipasi tindakan kriminalitas.
Pasca kejadian itu, polisi juga memastikan situasi sekitaran lokasi sudah kondusif.
Diduga warga Candipuro kesal dengan polisi setempat, yang selama ini tidak pernah mengungkap aksi kejahatan begal dan lainnya.