PHE OSES juga diminta untuk meningkatkan pemeliharaan (maintenance), pipa bawah laut.
PHE OSES juga diminta untuk meningkatkan pemeliharaan (maintenance), pipa bawah laut.
Terbaru, Pemkab memantau lewat udara menggunakan helikopter.
Oleh karenanya, PT Pertamina Hulu Energi Offshore South East Sumatera (PHE OSES) wajib bertanggung jawab.
Selain pemerintah, Walhi ketidakberdayaan itu juga dilontarkan ke penegak hukum dalam mengatasi pencemaran limbah.
Saat ini, tim operasi secara cepat menangani sumber kebocoran dan mengisolasi jalur pipa bawah laut.
Ada pun empat perusahaan itu yakni Pelindo 2 Panjang, PT. Fermentech Indonesia, PT Huma Indah Mekar (Tulangbawang Barat), dan PT Sinar Pematang Mesuji.
DLH Bandar Lampung juga mempertanyakan, pembersihan sampah beberapa waktu lalu tanpa ada solusi.
Sebelumnya, sampel diambil langsung dari lokasi, untuk mengetahui kadar dan lainnya.
Selain penanganan limbah, Pemkot juga meminta pusat, untuk membantu menata kawasan pesisir.
Sebab dengan limbah ini, merugikan masyarakat dan nelayan.