Reaksi penolakan itu, menurut Hendri, juga disampaikan organisasi petani dari berbagai daerah di Jawa seperti HKTI dan KTNA.
Reaksi penolakan itu, menurut Hendri, juga disampaikan organisasi petani dari berbagai daerah di Jawa seperti HKTI dan KTNA.
Direktur Serelia Ditjen Tanaman Pangan Kementeria Pertanian, Mohammad Ismail Wahab memastikan, saat ini terdapat 2,3 juta stok jagung di lapangan.
Terkait dengan pupuk subsidi, Kapolri meminta support dari Kementrian Pertanian berupa data pendistribusian.
Musa juga menyebut Pemkab Lamteng mendapatkan bantuan sebanyak benih jagung 8.000 hektare.
"Bantuan itu untuk mengurangi biaya produksi para petani. Kami harap alsintan tersebut, dapat dipergunakan dengan maksimal. Alsintan yang diserahkan ini menjadi tanggung jawab kelompok tani, dimana dalam pengelolaannya harus transparan. Bagi kelompok tani yang belum menerima, bisa segera diusulkan ke anggota dewan yang mewakili wilayahnya masing-masing,ā kata Bibit Purwanto.
Pemilihan Lampung sebagai lokasi diskusi ini karena ada sudah ada pemda yang menjadikan LP2B sebagai dasar penerbitanĀ investasi.
Bibit yang diberikan Balitbu akan dibagikan kepada petani mitra GGP yang tersebar di Tanggamus, Lampung Timur, dan Lampung Barat.
Asal benihnya benar, dirawat baik-baik, hasilnya ada yang bisa mencapai 16 ton per hektar. Sementara biaya produksi sekitar Rp 8 ribu per kilogram. Kalau dijual kering askip harganya Rp 18 ribu per kilogram, kalau sudah jadi benih bisa Rp 40 ribu per kilogram bahkan lebih
lima perguruan tinggi yang menerima Anugerah PWMP 2018 yakni Institut Pertanian Bogor, Universitas Syah Kuala, Universitas Lampung, Universitas Gajah Mada, dan Unibersitas Brawijaya
Kebanyakan lahan tersebut tadah hujan dengan IP 100, karena sumber air yang tersedia belum dapat dimanfaatkan karena kendala sarana dan prasarana.