Keputusan meliburkan Pelatda atlet PON ini penting, karena selaku warga negara wajib taat dengan pimpinan. Akan tetapi masing-masing cabor dan pelatih tetap menjalankan latihan sebagaimana mestinya
Keputusan meliburkan Pelatda atlet PON ini penting, karena selaku warga negara wajib taat dengan pimpinan. Akan tetapi masing-masing cabor dan pelatih tetap menjalankan latihan sebagaimana mestinya
Atlet junior yang kami tes kali ini, akan masuk program jagka panjang menuju PON 2024. Tentunya mereka mendapatkan nilai baik sekali dan sesuai standar. Mereka yang terjaring akan kami kembalikan ke Cabor
Ini sangat positif sekali. Kami sangat apresiasi program KONI Lampung yang digulirkan. Apalagi, pencatian atlet berbakat benar-benar langsung didampingi oleh teman-teman KONI Lampung
PON Papua ini, menjadi pembuktian dari atlet dan cabang olahraga yang ada. Apakah program pembinaan yang dilakukan KONI Lampung berhasil atau tidak. Terlebih, saat ini Pemerintah Provinsi Lampung sudah memberikan dukungan penuh terhadap KONI
Dari laporan yang sudah masuk, 23 cabang olahraga yang sudah lolos PON dengan jumlah atlet 153 orang. Dari sejumlah cabor tersebut, terdapat tiga cabang olahraga khusus, yakni senam, angkat berat, dan menembak,
LTAD adalah wadah untuk pengembangan atlet jangka panjang yang wajib dilakukan sejak dini, apabila Lampung ingin berprestasi secara jangka panjang di berbagai level. Tentu, program KONI yang sedang berjalan tidak mudah. Bukan hanya butuh tekad, tapi juga komitmen yang kuat dan strategi yang tersusun serta sistematis.
Bukan hanya itu, kami juga dituntut untuk membaca dan memperdiksi kelemahan dan kelebihan atlet yang akan bertanding di PON. Jadi, dari segi psikologi dan gizi atlet harus menjadi perhatian khusus oleh atlet selaku ujung tombak pembinaan
Disini peran pelatih sangat penting untuk meningkatkan fisik para atlet, karena ketika mengukur kondisi fisik atlet jangan mengacu pada PON. Tetap, harus lebih tinggi lagi
penerapan LTAD dan Talent Scouting secara bersamaan tidak banyak di dilakukan oleh semua daerah. Sebab, upaya untuk menggabungkan keduanya tidak mudah. "Sekali lagi, saya sangat apresiasi dengan teman-teman KONI di Lampung. Semangat untuk menggapai prestasi di level nasional dan internasional sangat tinggi," ungkap dia.
dengan semakin banyak kejuaraan dilevel daerah dapat melatih dan memberikan jam terbang kepada atlet di berbagai kategori. Oleh karena itu, di program Perpani Lampung kedepan. Kejuaraan menjadi upaya utama dalam mewujudkan dan mencetak atlet berprestasi. "Kita harus raih semua medali emas di kejuaaan nasional yang ada khususnya PON. Ini target saya, jam terbang sangat penting," tegasnya.