PANARAGAN (Lampungpro.co): Pj Bupati Tulangbawang Barat (Tubaba), M. Firsada, meninjau kesiapan lokasi tempat pemungutan suara (TPS) di pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak 2024 di Tubaba, Selasa(26/11/2024).
Dalam kunjungannya, Pj. Bupati M. Firsada bersama jajaran Forkopimda turut mendatangi KPU Tubaba untuk memastikan kesiapan fasilitas pemilihan di Tubaba berjalan sesuai dengan aturan.
"Kami telah mengecek kesiapan TPS untuk dilaksanakanya Pilkada, dalam hal ini melihat dari hasil kesiapan yang ada pada saat ini InsyaAllah sudah dilakukan dengan baik dan tidak ada kekurangan," kata M. Firsada.
M. Firsada juga mengharapkan Pilkada di Tubaba dapat berjalan dengan kondusif dan sukses, sehingga tercipta Pilkada yang damai di wilayah Tubaba.
Hadiri pada peninjauan tersebut jajaran Forkopimda Kabupaten Tulangbawang Barat dan didampingin Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik, Kepala Kesbangpol, Ketua KPU dan Ketua Banwaslu serta seluruh Kepala OPD terkait. (***)
Editor : Febri Arianto
Reporter : Sayuti
Berikan Komentar
Saya yakin kekalahan Arinal bersama 10 bupati/walikota di Lampung...
800
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia