CANDIPURO (Lampungpro.co): Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan bersedia membantu dan membangun kembali, Mapolsek Candipuro yang dirusak dan dibakar massa pada Selasa (18/5/2021) malam. Hal ini setelah Kapolda Lampung Irjen Hendro Sugiatno meninjau Mapolsek Candipuro pasca kebakaran, Rabu (19/5/2021).
"Polisi tidak ada uang untuk membangun kembali Mapolsek yang rusak. Kalau warga sudah merusaknya, ya biarkan saja Polseknya, berarti warga sudah tidak peduli lagi dengan sekitar," kata Irjen Hendro Sugiatno usai mengunjungi lokasi.
Menanggapi pernyataan Kapolda Lampung, Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto langsung merespon bahwa Pemkab Lampung Selatan, siap membangun kembali Mapolsek yang rusak. Selain itu, Pemkab akan membentuk kelompok masyarakat (Pokmas) di Candipuro, untuk antisipasi tindakan kriminalitas.
"Kami akan membantu seluruh aparat kepolisian, karena dengan terjadinya musibah ini bisa jadi pembelajaran. Kami himbau seluruh tokoh masyarakat, tokoh agama, dan tokoh pemuda agar jangan mudah terprovokasi, karena ini negara demokrasi bisa dimusyawarahkan bersama," kata Nanang Ermanto.
Nantinya Pemkab Lampung Selatan akan membentuk posko pengamanan di tiap desa, yang akan difasilitasi dengan alat komunikasi HT untuk membantu aparat keamanan. Terlebih daerah Candipuro ini, wilayahnya sangat jauh dengan personil sedikit, dan berbatasan dengan Lampung Timur. (***)
Editor : Febri Arianto
Reporter : Hendra
Berikan Komentar
Kalau pupuk dan BBM distribusinya bisa tertutup, harusnya Elpiji...
281
Bandar Lampung
4597
Lampung Timur
3937
Lampung Selatan
3050
Lampung Timur
2504
Bandar Lampung
2499
150
10-Feb-2025
157
10-Feb-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia