BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com): Tingginya tensi politik di Indonesia, khususnya di Lampung menjelang Pemilihan Gubernur (Pilgub) Lampung 2018 dan Pemilu 2019, berdampak adanya orang yang memanfaatkan pers dengan tujuan memenangkan pertarungan politik. Hal ini akan mencederai nilai-nilai luhur pers itu sendiri, terutama di Lampung.
Untuk itu, Masyarakat Pers di Lampung mendeklarasikan menjaga pers tetap independen dan netralitas, di Hotel Emersia, Selasa (3/10/2017). Mereka terdiri dari wartawan berbagai media dan paltform, wartawan freelance, koresponden, dan kontributor.
Lima butir kesepakatan yang dideklarasikan Masyarakat Pers Lampung adalah; pertama, bertekad menjaga roh dan nilai-nilai luhur pers Indonesia dengan cara menjaga independensi ruang redaksi, menjunjung tinggi Kode Etik Jurnalistik (KEJ). Dan, bekerja mewujudkan jurnalisme yang sehat untuk kepentingan masyarakat secara luar.
Kedua, bertekad untuk ikut mewujudkan suasana teduh menjelang Pilkada 2018 dan Pemilu 2019 dengan mengantarkan masyarakat untuk dapat memilih para pemimpin yang terbaik sesuai pilihan dan hati nurani masing-masing.
Ketiga, meneguhkan kembali batasan pagar api yang membedakan secara tegas antara berita dengan iklan atau advertorial. Keempat, Menolak pemuatan semua bentuk pernyataan orang dan berita-berita yang bermuatan kebencian, SARA, serta menghancurkan kredibilitas setiap calon yang akan maju dalam pemilihan umum kepala daerah. Dan, menolak semua bentuk hoax dan model kampanye negatif.
Ketua Dewan Pers Yosep Adi Prasetyo mengatakan sangat mendukung deklarasi yang disampaikan Masyarakat Pers Lampung. Dia menilai, memang seharusnya media independen dan netral dalam pelaksanaan Pilkada 2018 maupun Pilgub 2019.
�
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4136
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia