MESUJI (Lampungpro.com): Pemkab Mesuji telah mendirikan tempat pengungsian korban banjir di Desa Labuhanpermai, Kecamatan Wayserdang. Sebanyak 82 rumah warga Desa Labuhanpermai terdata terendam banjir hingga saat ini.�Kepada Lampungpro.com, Bupati Mesuji Khamami mengatakan pihaknya telah mendirikan tenda untuk tempat pengungsian.
"Kemarin saya telah cek kondisi banjir dan warga, sebagian masyarakat mengungsi ke rumah saudaranya atau tetangga. Dan, Pemkab Mesuji telah menyiapkan tenda-tenda untuk pengungsian warga. Bantuan akan kita berikan, di antaranya uang tunai, beras, lauk pauk. Alhamdullilah dari kejadian banjir itu tidak ada korban jiwa," kata dia, Selasa (14/3/2017).
Khamami juga menjelaskan, nanti setelah air telah surut, Pemkab Mesuji akan mendata rumah yang mengalami kerusakan. "Setelah kering nanti kita cek berapa rumah yang rusak. Dan, rencana akan membantu perbaikan rumah diberi uang gotong royong memperbaiki rumah. Hal itu guna memperkuat lagi tingkat rasa gotong royong masyarakat Mesuji," kata dia.
�
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4139
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia