LAMPUNG TENGAH (Lampungpro.com) :Calon Anggota DPRD Provinsi Lampung, Midi Iswanto berjanji akan memperioritaskan percepatan perbaikan jalan provinsi dan jalan lingkungan di kampung-kampung, saat kelak terpilih kembali pada periode 2019-2024. Ia juga akan mengawal agar pupuk tersedia dengan mudah dan cepat, selain itu Midi akan mendorong harga gabah petani bagus sesuai yang di harapkan.
"Program ini selalu saya sampaikan di setiap kesempatan saat bertemu masyarakat. Diantaranya hari ini saat acara senam bersama masyarakat se- kecamatan Bekri Lampung Tengah," ujar Midi yang jug Ketua Lembaga Pengembangan Pertanian Nadhlatul Ulama (LPPNU) Provinsi Lampung, Minggu (10/03/2019).
�
Midi menjelaskan, di era serba canggih saat ini, penting bagi para orang tua mendidik anak-anaknya untuk memajukan daerah tempat mereka lahir dengan bekal agama yang kuat. Ia mencotohkan, dengan sering menghadiri acara pengajian bersama para kyai dan guru-guru di pondok pesantren.
"Sekarang ini sedang krisis kepercayan masyarakat terhadap pemimpinny dan pemangku kebijakan beserta pemerintah, maka perlunya berhati hati dalam memilih calon pemimpin yg akan datang. Pilihlah pemimpin yang dekat dengan ulama, kyai, dan guru. Karena itu yg sering mendapatkan siraman rohani biar nggak ke bablasan," ujar suami dari ketua muslimat NU Lampung tersebut.(**/PRO2)
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4124
Lampung Selatan
1269
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia