Pemerintah melalui Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menyatakan bahwa Radikalisme banyak menjangkiti generasi milenial.
Hal tersebut berdasarkan tingkat keterpaparannya, dibandingkan generasi Z pada rentang usia 14-19 tahun, dan generasi X yang berusia 40 tahun ke atas.
Radikalisme banyak menjangkiti mereka yang berusia 20-39 tahun. Hal itu didasari beberapa faktor yaitu generasi milenial ada di masa pertumbuhan yang tingkat kedewasaannya dalam proses pembentukan, dan masih mencari jati diri.
"Selain itu, emosi mereka belum stabil dan senang terhadap tantangan," ujar Fahrizal.
Fahrizal menjelaskan bahwa pencegahan dan penanggulangan radikalisme dan terorisme tidak bisa dilakukan oleh Pemerintah saja. Namun merupakan tugas dan tanggungjawab seluruh elemen, komponen dan rakyat Indonesia termasuk kita semua yang hadir pada kegiatan hari ini.
"Pencegahan dan penanggulangan radikalisme dan terorisme harus dilakukan secara kolektif, terkoordinasi, sinergi dan terpadu yang melibatkan seluruh komponen-komponen bangsa dan elemen-elemen masyarakat agar pencegahan dan penanggulangan radikalisme dan terorisme dapat berjalan efektif dan komprehensif," terang Fahrizal.
Sementara itu, Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Provinsi Lampung Ria Andari yang juga Ketua Pelaksana Sosialisasi menjelaskan bahwa kegitan ini bertujuan untuk mewujudkan rasa perduli, serta memberikan pemahaman kepada tenaga pendidik tentsng bahaya terorisme dan radikalisme.
Berikan Komentar
Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...
23239
Bandar Lampung
5082
203
18-Apr-2025
264
18-Apr-2025
1456
18-Apr-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia