Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Walau Pahit, Sayuran ini Banyak Manfaatnya Loh untuk Kesehatan
Lampungpro.co, 23-Jul-2018

Lukman Hakim 1072

Share

#beritalampung #beritalampungterkini #beritaolahragalampung #beritapolitiklampung #beritaasiangames #beritalampungupdate #infolampungpro.com #lampungprodotcom #lampungwisata #beritapendidikan #infopendidikan #infokementrian #gubernurlampung

JAKARTA (Lampungpro.com): Sayuran-sayuran pahit seperti pare, daun pepaya atau lobak seringkali lewat dari menu makan harian karena dianggap tidak enak dan mempengaruhi rasa makanan lainnya. Padahal, sayuran pahit mengandung segudang manfaat yang dibutuhkan tubuh loh.

Mengutip�boldsky.com, selain untuk membantu proses pembersihan racun oleh lever akibat makanan berpengawet dan zat buatan lainnya, sayuran pahit juga bisa menghilangkan batu ginjal. Masih ada beberapa khasiat lainnya dari sayuran pahit, seperti berikut ini:

  1. Mengontrol Gula Darah. Kadar pahit pada sayuran ternyata juga dapat menormalkan kembali kadar gula dalam darah dan hormon endokrin.
  2. Anti Kanker. Sayuran pahit kaya kandungan antioksidan dan vitamin C yang meningkatkan kekebalan tubuh dan menangkal radikal bebas serta benih-benih kanker payudara dan usus besar.
  3. Mencegah Wasir. Kandungan anti inflamasi pada sayuran pahit adalah obat utama gejala wasir. Bahkan, wasir yang sudah cukup parah pun bisa dikurangi dan perlahan dihilangkan jika rutin mengkonsumsi sayur-sayuran pahit.
  4. Melancarkan Pencernaan. Jika pencernaan Anda bermasalah, maka patut mencoba makan sayuran pahit. Kandungan anti oksidan dan seratnya mampu mengatasi sembelit, diare dan masalah pencernaan lainnya seperti peningkatan asam lambung. (**/PRO2)

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Arinal Djunaidi Manusia Penuh Keberuntungan, Akankah Menang...

Pasalnya, menurut catatan Nyonya Lee tak pernah dua kali...

22225


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved