MESUJI (Lampungpro.com): Mengenai orang gila yang saat ini sedang mengancam beberapa daerah di Indonesia, Camat Rawajitu Utara, Agung Subandara, mengimbau masyarakat agar warga setempat tetap waspada.
"Terkait fenomena yang terjadi akhir-akhir ini menimpa beberapa pemuka agama dan rumah ibadah di beberapa daerah di Indonesia, saya selaku Camat Rawajitu Utara, Kabupaten Mesuji berkoordinasi dengan aparat keamanan dan kepala desa untuk semakin meningkatkan kewaspadaan dini," kata Agung Subandara, kepada Lampungpro.com, Senin (19/2/2018).
Agung juga menjelaskan dia selalu memantau aktivitas ronda dan berkoordinasi dengan Babinsa, Babinkamtibmas, Satpol PP, serta pihak puskesmas. Terkait penanganan orang gila, kami juga sudah melakukan penanganan bekerjasama dengan Babinsa, Babinkamtibmas, Satpol PP, dan puskesmas.
Satu orang telah kami amankan dan sudah kami rujuk ke RSJ Lampung untuk penanganan lebih lanjut. Dan kepada masyarakat agar tidak mudah terprovokasi, tetap tenang. Kami akan berupaya terus membuat situasi aman dan tenang," kata dia. (ROSARIO/PRO2)
Berikan Komentar
Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...
23068
798
18-Apr-2025
224
18-Apr-2025
227
18-Apr-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia