Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Dua Terduga Teroris Serang Mapolda Riau, Wartawan Kocar-kacir
Lampungpro.co, 16-May-2018

Lukman Hakim 1851

Share

#webberitadaerah #webberitanasional #portalberitalampung #portalberitawisatanasional #portalberitaasiangames #portalberitapendidikan #beritaolahragalampung #beritaolahraganasional #lampu¬¬ngproberitalampung #lampungprodotcom #webberitalampung #portalberitanasional #beritalampungterkini #beritakulinerlampung #beritawisatalampung #portalberitawisata #beritapolitiklampung

PEKANBARU (Lampungpro.com): Terduga teroris mengendaai Avanza warna putih menyerang Mapolda Riau Rabu (16/5/2018) sekitar pukul 09.00. Dilansir sejumlah media mobil tersebut menabrak pagar Mapolda Riau.

"Kejadiannya berlangsung cepat. Tiba-tiba turun orang mengenakan topeng langsung membacok anggota polisi yang ada di dekat lokasi kejadian," ungkap Doddy, dilansir Tribun Riau.

Akibat kejadian itu, seorang kontributor televisi nasional mengalami luka-luka, karena saat itu ia berada di dekat pagar dan sedang mengambil visual Mapolda Riau. Akhirnya, polisi langsung melumpuhkan para pelaku dengan timah panas. "Ada dua orang pelaku yang ditembak," ungkap Doddy.

Pagi itu jadwalnya ada pemusnahan barang bukti narkoba di halaman Mapolda Riau. Polisi dengan Senjata Berjaga usai baku tembak di Mapolda Riau Rabu (17/5/2018).

Akibat adanya serangan terduga teroris ini, wartawan pun jadi kocar-kacir. Diduga di mobil yang masih terparkir di halaman Mapolda Riau itu ada bom. Tim Gegana sudah turun," tambah Doddy. (**/PRO2)

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Lampung Dipimpin Mirza-Jihan: Selamat Bertugas, "Mulai dari...

Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...

28078


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved