KALIANDA (Lampungpro.co): Bupati Lampung Selatan, Nanang Ermanto menghimbau masyarakat Lampung Selatan, untuk tidak panik dan tidak termakan isu tidak benar, terkait erupsinya Gunung. Sebab sebelumnya banyak beredar, erupsi Semeru berdampak negatif terhadap Gunung Anak Krakatau.
"Jika ada hal-hal yang menghawatirkan atau membahayakan terkait dampak meletusnya Gunung Semeru, kami tidak akan tinggal diam. Tentu akan kami informasikan ke masyarakat lebih awal, kata Nanang Ermanto, Selasa (6/12/2022).
Disisi lain, Pemkab Lampung Selatan terus memonitor, berkoordinasi, dan mensosialisasikan apapun tentang situasi dan kondisi terkini ke masyarakat. Gunung Semeru memiliki jalur cincin api pasifik dengan Gunung Anak Krakatau di Lampung Selatan.
Sementara itu, Kepala Pos Pantau Gunung Anak Krakatau, Andi Suwardi menjelaskan, meletusnya Gunung Semeru tidak berdampak negatif terhadap Gunung Anak Krakatau. Alhamdulillah aman, saat ini Gunung Anak Krakatau relatif tenang, jelas Andi Suwardi.
Berdasarkan data Kementerian ESDM, Badan Geologi, PVMBG Pos Pengamatan Gunung Api Anak Krakatau, tingkat aktivitas Gunung Anak Krakatau berada dalam Level III (siaga). Masyaraka atau pendaki tidak mendekati Gunung Anak Krakatau atau beraktivitas dalam radius 5 Km dari kawah aktif. (***)
Editor : Febri Arianto
Berikan Komentar
Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...
23179
Bandar Lampung
5371
140
18-Apr-2025
203
18-Apr-2025
1367
18-Apr-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia