BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.co): Kembangkan budaya Pesisir Barat, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Pesisir Barat menandatangani kerjasama dengan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung (Unila), Rabu (27/4/2022). Keduanya melihat, kebudayaan selama ini belum tersentuh optimal.
Kepala Disdikbud Pesisir Barat, Edwin Kastolani Burtha mengatakan, kegiatan pendataan kebudayaan ini, langkah awal dari pengembangan kebudayaan Pesisir Barat. Tahun berikutnya, kegiatan akan berlanjut dan merujuk pada roadmap jangka pendek, menengah, dan panjang.
"Pendataan kebudayaan di Pesisir Barat, akan melibatkan akademisi dan seniman.
Data-data yang diperoleh dari para sai batin 16 marga di Pesisir Barat, akan digali, dicari keunikan, dan ciri khasnya untuk menjadi kebudayaan nasional atau internasional," kata Edwin Kastolani.
Hal itu juga dilakukan, untuk melestarikan dan mengingatkan masyarakat khususnya para generasi muda, untuk mencintai dan mengembangkan kebudayaan setempat.
"Harapannya hasil pendataan budaya, dapat dikemas secara kekinian, agar mudah dipelajari dan dicintai oleh generasi muda," ujar Edwin. (***)
Editor : Febri Arianto
Reporter : Wari
Berikan Komentar
Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...
24315
Bandar Lampung
6335
Kominfo LamSel
5489
Lampung Tengah
3843
284
21-Apr-2025
184
21-Apr-2025
487
20-Apr-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia