PANARAGAN (Lampungpro.co): Sebagai upaya menjaga ketersediaan bahan pokok dan stabilitas harga, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tulangbawang Barat menggelar pasar murah di Pasar Tradisional Tunas Jaya, Rabu (11/10/2023).
Kegiatan tersebut, dibuka langkah Penjabat (Pj) Bupati Tulangbawang Barat, M. Firsada, dengan sasaran pasar murah dilakukan Pj Bupati Firsada di Tiyuh Tunas Jaya, Kecamatan Gunung Agung. Pada kesempatan itu, M. Firsada turut membagikan 30 paket beras gratis kepada masyarakat lanjut usia (Lansia).
Mengingat dampak El Nino menjadi kemarau panjang, jadi kami memastikan ketersediaan bahan pokok dan sembako terutama beras sebagai komoditas, kata Pj Bupati Tulangbawang Barat M. Firsada.
Melalui Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Tulangbawang Barat, Pemkab terus berupaya untuk melakukan operasi pasar guna menekan inflasi daerah. Kami berharap, masyarakat tidak terlalu khawatir terkait harga komuditas dan ketersediaan bahan pangan, karena untuk stok ini cukup," ujar M. Firsada. (***)
Editor : Febri Arianto
Reporter : Sayuti
>
Berikan Komentar
Dengan Langkah ini, Lampung bukan lagi sekedar produsen beras...
254
Lampung Selatan
13462
Lampung Selatan
5276
127
17-Feb-2025
151
17-Feb-2025
123
17-Feb-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia