Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Pengprov Perbasasi Lampung Gelar Muprov VIII Tahun 2018
Lampungpro.co, 27-Jan-2018

Lukman Hakim 2387

Share

Portal Berita Lampung, Info Lampung Terkini, Berita Politik Lampung, Portal Berita Pertanian, Portal Berita Bisnis, Portal Berita Daerah, Portal Berita Pendidikan, Info Berita Terbaru Lampung, Lampungpro.com Nomor Satu, Info Peristiwa Terkini, Portal Informasi Lampung Terbaru

BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com): Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Baseball Softball Seluruh Indonesia (Perbasasi) Lampung menggelar kegiatan Musyawarah Provinsi (Musprov) VIII tahun 2018, di Grand Ballroom, Hotel Emersia, Bandar Lampung, Sabtu (27/1/2018). Dalam agenda ini dilakukan pemilihan ketua periode 2018-2022.

Kegiatan ini dihadiri Sekretaris Umum KONI Lampung Margono Tarmudji, Ketua Umum Pengprov Perbasasi Lampung periode 2014-2018 Rahmat Mirzani Djausal, Sebelas Pengkab/Pengkot Perbasasi se-Lampung. Dan seluruh tamu undangan yang hadir.

Ketua Harian Pengprov Perbasasi Lampung periode 2014-2018 Marindo mengatakan, selain agenda pemilihan ketua umum. Dilakukan agenda laporan pertanggungjawaban kepengurusan sebelumnya. Serta ada laporan pertanggungjawaban sepuluh pengkab/pengkot Perbasasi se-Lampung. Selain itu diadakan pelantikan sepuluh pengkab/pengkot.

"Setelah pemilihan ketua umum pengprov. Selanjutnya kita adakan pelantikan ketua umum baru beserta kepengurusan. Kita juga akan melakukan pelantikan sepuluh pengkab/pengkot sekaligus," kata Marindo.

Pantauan dilokasi, musprov berjalan dengan lancar dan para ketua melaporkan laporan pertanggung jawaban pengurus masing-masing. Untuk calon ketua sendiri ada nama Rahmat Mirzani Djausal yang sejauh ini masih berpeluang menduduki kursi ketua. (REKANZA/PRO2)

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
TPA Sampah Bakung Disegel, Pemkot Bandar Lampung...

Pemkot Bandar Lampung tak perlu cari TPA baru sebagai...

277


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved