BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com): Sebanyak 32 tim mengikuti turnamen futsal yang bertajuk Hydro Coco National Futsal Tournamen 2017, di GOR Saburai, Bandar Lampung. Jumat (29/9/2017). Turnamen ini berlangsung selama tiga hari, dari 28-30 September 2017, dan diikuti tim futsal putra SMA se-Lampung.
Pada pembukaan turnamen, hadir Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra Kota Bandar Lampung Sukarma Wijaya dan Brand Executive Hydro Coco Gibran Saleh. Sukarma Wijaya mengatakan, gelaran turnamen futsal ini merupakan kegiatan yang sangat positif bagi siswa SMA. Karena, dengan berolahraga mampu menghidarkan dari bahaya Narkoba.
Gibran Saleh, Brand Executive Hydro Coco, mengatakan untuk tahun ini ada sebanyak 29 kota se-Indonesia yang menggelar even ini. melibatkan sebanyak 1.182 sekolah dan memperebutkan total hadiah sebesar Rp230 juta.
�
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4178
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia