Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Diketuai Waris Basuki, Tim Pansus DPRD Lampung Selatan Ditugaskan Segera Kawal dan Realisasikan Pemekaran Bandar Negara
Lampungpro.co, 09-Jan-2025

Febri 191

Share

Ketua DPRD Lampung Selatan Bersama Tim Pemekaran Bandar Negara | Lampungpro.co

Sementara dari Fraksi Partai Nasdem ada M. Gilang dan Slamet Nuriman, Fraksi PKS ada nama Kasmani, serta Fraksi PAN ada nama Agus Hartono dan Edi Waluyo.

Ketua DPRD Lampung Selatan, Erma Yusneli mengatakan, Tim Pansus Pemekaran ini, nantinya akan membuatkan tata tertib yang ada, dan lainnya.

"Jadi ini secepatnya nanti kami agendakan lagi, tapi kami harap bisa secepatnya bisa selesai, karena pemekaran di lima kecamatan ini alhamdulillah sudah disetujui semua fraksi," kata Erma Yusneli.

Erma Yusneli yang notabenenya dari daerah pemilihan (Dapil) Natar ini berharap, nantinya Tim Pansus yang sudah dibentuk bisa bermanfaat untuk masyarakat banyak.

"Jadi ini nanti kedepannya tugas Tim Pansus mengawal dan merealisasikan semua administrasi yang belum ada, kami akan berusaha untuk melengkapinya," ujar Erma Yusneli.

Sementara itu, Ketua TPPD Lampung Selatan, Puji Sartono mengungkapkan, pihaknya berterima kasih kepada DPRD Lampung Selatan, yang sudah menyetujui dan membentuk Tim Pansus pemekaran, untuk persetujuan nama menjadi Bandar Negara.

"Setelah pembentukan Pansus ini, kami selalu bersama Tim DOB siap bekerjasama mensukseskan dan memperjuangkan aspirasi masyarakat lima kecamatan," ungkap Puji Sartono.

1 2 3

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
TPA Sampah Bakung Disegel, Pemkot Bandar Lampung...

Pemkot Bandar Lampung tak perlu cari TPA baru sebagai...

329


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved