Sementara untuk PKB, PKS, Partai Demokrat, dan Partai Nasdem masing-masing mendapatkan satu kursi.
Sementara hasil hitung cepat untuk suara Caleg di Rakata dan Kuadran di DPR RI Dapil Lampung II, mantan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Halim atau Nunik meraih suara terbanyak.
Dalam hitung cepat hingga pukul 08.00 WIB, Nunik yang maju dari Partai PKB itu sementara ini meraih 6,42% suara, disusul Caleg Partai Demokrat Marwan Cik Asan diposisi kedua dengan raihan 5,94% suara.
Sementara untuk posisi ketiga ditempati Caleg Partai Gerindra Dwita Ria Gunadi dengan raihan 5,54% suara, lalu posisi keempat ada nama Caleg Partai Golkar Hanan A. Razak 4,81%, dan posisi kelima ada Caleg Gerindra Bob Hasan 2,77%.
Kemudian posisi keenam ada nama Caleg Partai Nasdem Tamanuri 2,76%, posisi ketujuh ada Caleg PDIP I Ketut Suwendra 2,72%, dan posisi ke-8 ada nama Caleg PDIP Zainal Abidin 2,21%.
Lalu posisi ke-9 ditempati Caleg PKS A. Junaidi Auly 2,17%, posisi ke-10 Caleg PAN Irham Jafar Lan Putra 2,04%, posisi ke-11 Caleg Golkar Aprozi Alam 2,04%, dan posisi ke-12 Caleg Partai Nasdem Nessy Kalviya 1,93%.
Selanjutnya posisi ke-13 Caleg PDIP Dwinan Rahmandi 1,77%, posisi ke-14 Caleg PDIP Trecia Lelonowati 1,75%, posisi ke-15 Caleg Golkar Dendy Derrian Aziz 1,71%, dan posisi ke-16 Caleg Golkar Riswan Tony DK 1,58%.
Lalu posisi ke-17 ada nama Caleg Golkar Arya Kharisma Hardy 1,56%, posisi ke-18 Caleg PKS Ahmad Mufti Salim, posisi ke-19 Caleg Gerindra Koballen 1,19%, dan posisi ke-20 Caleg Demokrat Edi Irawan Arief 1,13%.
Dari perolehan suara partai dan suara Caleg tersebut, maka nama-nama yang bakal lolos ke DPR RI di Dapil Lampung II yakni dua kursi Partai Golkar Hanan A. Razak dan Aprozi Alam.
Lalu dua kursi Partai Gerindra ditempati Dwita Ria Gunadi dan Bob Hasan. Sementara dua kursi PDIP ditempati Zainal Abidin dan I Ketut Suwendra.
Selanjutnya kursi PKB ditempati Chusnunia Chalim, kursi Partai Demokrat ditempati Marwan Cik Asan, kursi Partai Nasdem ditempati Tamanuri, dan kursi PKS ditempati A. Junaidi Auly.
Hitung cepat sendiri menggunakan metode stratified random sampling, dengan margin of error hanya 2,10%, dengan tingkat kepercayaan 99%. (***)
Editor : Febri Arianto
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4148
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia