Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Junjung Tinggi Martabat Profesi, RSUDAM dan Pemprov Lampung Perkuat Etika dan Disiplin Klinik Pendidikan Tenaga Kesehatan
Lampungpro.co, 22-Apr-2025

Febri 354

Share

RSUDAM Lampung Bersama Wakil Gubernur Lampung Jihan Saat Memberikan Pengarahan ke Mahasiswa Koas dan PPDS | Lampungpro.co/Dok Kominfo

Selain itu, RSUDAM Lampung juga mendidik 30 tenaga kesehatan lainnya, 28 mahasiswa kebidanan, dan 78 mahasiswa Keperawatan, sehingga total terdapat 390 peserta didik aktif.

Lukman Pura turut mengajak seluruh peserta didik dan pembimbing klinik, untuk menjadikan etika profesi sebagai pedoman utama, meningkatkan komunikasi lintas profesi, dan membangun budaya kerja yang aman, suportif, dan bermartabat.

"Kami sebagai pelayan publik dituntut untuk senantiasa menjunjung tinggi martabat profesi ini, dengan menjadikan keselamatan dan kenyamanan pasien sebagai prioritas utama," sebut Lukman Pura.

Sementara itu, Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Lampung (Unila), Evi Kurniawaty mengungkapkan, pihaknya berharap agar para peserta didik dapat menjaga nama baik institusi dan terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

"Kami mendukun penuh terhadap program kerja Pemprov Lampung di bidang kesehatan dan pelayanan," ungkap Evi Kurniawaty.

Dalam kesempatan yang sama, dilakukan penandatanganan pakta integritas tentang komitmen etika profesional, disiplin klinik, dan mutu pelayanan antara RSUDAM Lampung, Dinas Kesehatan Lampung, dan Fakultas Kedokteran Unila.

Langkah tersebut menunjukkan keseriusan seluruh pihak dalam mewujudkan lingkungan pendidikan dan pelayanan kesehatan yang lebih baik di Lampung, sejalan dengan isu nasional mengenai pentingnya keamanan dan kenyamanan tenaga kesehatan dalam menjalankan tugasnya. (***)

1 2 3

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Lampung Dipimpin Mirza-Jihan: Selamat Bertugas, "Mulai dari...

Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...

25036


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved