Ia juga menyampaikan, bahwa pihaknya siap memfasilitasi proses terkait rencana MoU antara Polinela dan Pemerintah Kabupaten Pringsewu.
Melalui diskusi dan pembahasan teknis, pertemuan menghasilkan dua poin penting yaitu Rencana Pelaksanaan KKN Tematik pada Januari 2025 dengan fokus pada bidang:
Mocaf (Modified Cassava Flour)
Gula Semut
Perikanan
Peternakan (Susu Kambing)
Tindak Lanjut Penyusunan MoU antara Politeknik Negeri Lampung dan Bupati Pringsewu sebagai dasar kerja sama resmi dalam pengembangan program pendidikan, penelitian, dan pemberdayaan masyarakat.
Pertemuan ini menjadi langkah konkret dalam memperkuat kerja sama antara Polinela dan Pemkab Pringsewu, untuk mendorong kolaborasi yang lebih luas dalam mendukung pembangunan daerah berbasis potensi lokal.
Dengan tersusunnya rencana KKN tematik dan Memorandum out Understanding (MoU), kedua pihak optimis bahwa kolaborasi ini akan memberikan manfaat langsung bagi masyarakat serta meningkatkan kualitas pendidikan vokasi di Lampung. (***)
Berikan Komentar
Bang Amiruddin Sormin namaya. Dari situlah, awal perkenalan kami,...
51970
174
07-Jan-2026
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia