BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.co): Jurusan Budidaya Tanaman Perkebunan Polinela menggelar kegiatan Stadium General, Sabtu (21/7/2022) di Gedung Serba Guna Politeknik Negeri Lampung.
Direktur Polinela, Dr. Ir. Sarono, M.Si., mengatakan, pendidikan tinggi Politeknik mitra kerjanya adalah dunia industri bahkan jika tidak didukung oleh dunia kerja dan dunia industri maka sesungguhnya politkenik tidak ada, maka pada hari ini kita kedatangan tamu yang akan menyampaikan tentang prospek mengenai hal hal yang akan dialami di dunia industri.
Dalam materinya beliau menyampaikan tentang hal hal apa saja yang harus disiapkan oleh mahasiswa setelah lulus dan akan memamasuki dunia kerja dan dunia industri khususnya dibidang perkebunan tebu. (***)
Editor : Asyihin
Berikan Komentar
Pemkot Bandar Lampung tak perlu cari TPA baru sebagai...
486
Bandar Lampung
2060
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia