Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Mahasiswa Sastra Inggris Universitas Teknokrat Indonesia Hasilkan 55 Karya Sastra dalam Satu Tahun Akademik
Lampungpro.co, 25-Aug-2023

Sandy 1644

Share

Dokumentasi Universitas Teknokrat Indonesia | Lampungpro.co/Ist

Sementara itu, di kelas Poetry Composition, mahasiswa menulis puisi yang bertema Revering for Colors dimana mahasiswa menulis puisi tentang berbagai warna kehidupan an pengalaman manusia. Karya-karya puisi dituangkan dalam satu naskah antologi.

Tidak hanya di Semester Ganjil, di Semester Genap di tahun akademik yang sama, Program Studi Sastra Inggris juga menerapkan project-based learning dalam mata kuliah sastra yang lain. 

Pertama adalah mata kuliah Film Production yang diampu oleh Dina Amelia, M.Hum. Di mata kuliah ini mahasiswa belajar menulis naskah, pengambilan gambar, sound effect, dan acting.

Mata Kuliah ini menghasilkan satu film pendek berbahasa Inggris berjudul The Way I Used to be yang mengangkat fenomena dementia. 

Ada juga mata kuliah Children Literature dimana mahasiswa telah meghasilkan 7 naskah cerita anak dengan ilustrasi menggunakan Artificial Intelligence (AI) tools dan copyright-free pictures untuk pembaca SD dan SMP. 

Yang terakhir adalah mata kuliah Creative Writing. Mahasiswa dibimbing  oleh Dr. E. Ngestirosa EWK, M.A. untuk membuat mini novel berukuran A5 sepanjang minimal 50 halaman. 

Proses penulis dan editing, mahasiswa juga dibimbing oleh dosen tamu dari Program Praktisi Mengajar, Ita Siregar. Di kelas Creative Writing ini, terdapat 44 naskah mini novel yang dibuat oleh mahasiswa. 

1 2 3 4

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Lampung Dipimpin Mirza-Jihan: Selamat Bertugas, "Mulai dari...

Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...

25121


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved