Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Ombudsman Soroti Layanan Vaksinasi dan Limbah B3 di Lampung Selatan, Metro, dan Pringsewu
Lampungpro.co, 07-Dec-2021

Febri 906

Share

Ombudsman Lampung Saat Rapat Penilaian Layanan Vaksinasi dan Manajemen Limbah B3 | Lampungpro.co/Humas Ombudsman

Ada beberapa poin saran yang disampaikan Ombudsman Lampung, dibagi menjadi dua hal yaitu saran terkait pelayanan vaksinasi, yang meliputi penentuan sasaran riil dan edukasi sebelum pelaksanaan vaksinasi. Kemudian penjadwalan dengan menyesuaikan data sasaran dan stok vaksin, untuk setiap pelaksanaan Vaksinasi Covid-19.

"Kemudian saran terkait manajemen pengelolaan limbah, yang meliputi penyusunan rancangan revisi peraturan daerah maupun peraturan bupati/wali kota. Ini tentang perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup, khususnya tentang pengelolaan limbah B3 di daerah," ujar Nur Rakhman.

Pemrosesan dokumen perizinan TPS Limbah B3 bagi yang belum memproses, penyusunan atau penyempurnaan SOP alur pengelolaan Limbah B3, di fasilitas kesehatan sesuai ketentuan terbaru yang berlaku. Lalu maksimalisasi pengawasan dan pelaporan oleh Dinas Lingkungan Hidup setempat, atas hasil pengelolaan Limbah B3 yang dihasilkan Fasyankes.

Ombudsman Lampung berharap, Pemprov Lampung dapat mengkomunikasikan terkait hasil kajian dan saran perbaikan Ombudsman. Meskipun kajian hanya dilaksanakan di tiga daerah, namun tidak menutup kemungkinan hasil kajian dan saran perbaikan yang disampaikan, juga relevan dengan kondisi pelaksanan Vaksinasi Covid-19 di daerah lainnya. (***)

Editor : Febri Arianto

1 2 3

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Tugu Biawak Wonosobo dan Mannaken Pis Belgia,...

Pariwisata memang butuh ikon, tapi tak harus menimbulkan keriuhan...

2456


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved