Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Sepekan, 30 Ribu Pelanggan PLN Serbu Promo Gebyar Kemerdekaan Tambah Daya Listrik
Lampungpro.co, 11-Aug-2023

Febri 3126

Share

Pelanggan Saat Menyerbu Program Promo Tambah Daya Listrik PLN | Lampungpro.co/Dok PLN

Selain memberikan kemudahan bagi pelanggan, program ini juga berupaya untuk terus menggerakkan UMKM yang terdaftar di PLN Mobile. Tercatat melalui Promo Gebyar Kemerdekaan 2023 ini, pendapatan UMKM atas penjualan produknya mencapai lebih dari Rp3,5 miliar hanya dalam sepekan. (***)

Ada pun ketentuan umum bagi mereka yang ingin mendapatkan promo ini, sebagai berikut :

1. Pelanggan berbelanja produk UMKM pada marketplace di PLN Mobile minimal Rp78 ribu untuk mendapatkan voucer tambah daya dengan harga spesial Rp 170.845.

2. Pelanggan mengajukan permohonan melalui aplikasi PLN Mobile.

3. Sudah menjadi pelanggan PLN sebelum 1 Agustus 2023.

4. Pelanggan membayar promo biaya penyambungan untuk tambah daya layanan Gebyar Kemerdekaan 2023, bagi pelanggan pasca bayar penyesuaian UJL dicicil 12 kali, dengan pembayaran cicilan pertama pada rekening listrik bulan berikutnya.

5. Tidak memerlukan perluasan jaringan, tidak ada perubahan fasa, dan tanpa migrasi layanan dari prabayar ke pasca bayar atau sebaliknya.

1 2 3

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Lampung Dipimpin Mirza-Jihan: Selamat Bertugas, "Mulai dari...

Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...

6356


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved