BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com): Tim Seleksi calon peserta kafilah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional XXVII yang akan dilaksanakan di Kota Medan bulan Oktober 2018 mendatang agar benar-benar melakukan penilaian secara objektif.
Asisten Pemerintahan dan Kesra Provinsi Lampung itu mengatakan MTQ Nasional sendiri diagendakan pada 4 hingga 13 Oktober 2018 dengan tujuh cabang dan 23 golongan yang diikuti 34 provinsi se-Indonesia.
Hery menyampaikan kepada para calon kafilah yang akan mengikuti seleksi agar mengikutinya dengan sebaik mungkin serta mengerahkan kemampuannya agar lolos untuk ikuti dalam MTQ Nasional itu. Harus serius untuk berjuang. Di mana, nantinya bisa memberikan yang terbaik untuk Provinsi Lampung," kata dia.
Para peserta yang mengikuti TC dan seleksi berjumlah 106 orang. Terdiri dari qori-qoriah, hafizh-hafizhoh, mufassir-mufassiroh, regu fahmil Quran, grup syahril Quran, khototkKhototoh terbaik I dan II MTQ ke-46 tahun 2018 dan terbaik I MTQ ke-45 tahun 2017 tingkat Provinsi Lampung.
Nantinya, peserta dengan nilai seleksi tertinggi akan langsung didaftarkan secara online kepada panitia melalui e-MTQ. Jika pendaftaran peserta tertolak oleh aplikasi karena validitas dokumen yang diserahkan, maka akan digantikan peserta dengan nilai di bawahnya. (**/PRO2)
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4148
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia