BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com) : Tim Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri, menahan Andi Arief, dalam dugaan kasus narkotika. Politisi Partai Demokrat asal Lampung itu dikabarkan ditangkap di di Hotel Peninsula, Slipi, Jakarta Barat, Minggu (3/3/2019).
Sejumlah sumber dan media yang dikutip Lampungpro.com menyebutkan Wakil Sekjen Partai Demokrat ini, ditangkap bersama seorang wanita. "Ya, benar," kata Kabareskrim Polri Komjen Idham Azis, yang dikonfirmasi media terkait hal ini, Senin (4/3/2019).
Tim Bareskrim menggeledah kamar Andi Arief, termasuk kamar mandi untuk mencari barang bukti narkoba. Andi diduga baru menggunakan shabu yang sesaat sebelum penggerebakan sabu beserta bong dibuang di kloset.
Belum ada keterangan resmi Mabes Polri soal penangkapan ini. Saat ini Andi Arief masih berada di Mabes Polri. (PRO2)
Berikan Komentar
Andai ada 10 saja media dan jurnalis yang menjadi...
2614
Bandar Lampung
7708
Lampung Tengah
4734
Bandar Lampung
3933
149
21-May-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia