Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Wakil Ketua MPR Ahmad Muzani: Komnas HAM Harus Bentuk Tim Pencari Fakta Pembunuhan Wartawan di Sumut
Lampungpro.co, 20-Jun-2021

Amiruddin Sormin 1179

Share

Wakil Ketua MPR RI Ahmad Muzani (kedua kanan) saat menerima pengurus SMSI Pusat, Minggu (20/6/2021). LAMPUNGPRO.CO/SMSI

JAKARTA (Lampungpro.co): Wakil Ketua MPR RI Ahmad Muzani meminta agar aparat kepolisian dan Komnas HAM mengungkap kasus penembakan Mara Salem Harahap, pemimpin redaksi (Pemred) media online lokal di Sumatera Utara (Sumut). Mara Salem Harahap mengalami luka tembak di bagian paha dan dinyatakan meninggal dunia setelah dibawa ke rumah sakit Sabtu (19/6/2021) pagi.


Muzani sangat mengapresiasi apa yang dilakukan Pengurus SMSI Pusat untuk menghubungi  pihak-pihak terkait untuk mengungkap penyelesaian kasus ini. Seraya mengingatkan kepada seluruh wartawan yang ada di Indonesia untuk berhati-hati dalam bertugas. Sebab wartawan merupakan salah satu profesi mulia namun risiko kerja yang tinggi.

Editor: Amiruddin Sormin

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Pilgub Lampung, Peruntungan Arinal Djunaidi Berhenti di...

Saya yakin kekalahan Arinal bersama 10 bupati/walikota di Lampung...

1286


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved