WAY KANAN (Lampungpro.com): Masyarakat Kampung Gistang, Kecamatan Blambangan Umpu, Way Kanan, sangat kecewa dengan pekerjaan drainase yang baru dibangun sudah rusak dan roboh. Anggaran pembangunan pekerjaan itu bersumber dari APBD Provinsi Lampung 2017.
Salah satu masyarakat Kampung Gistang, Agus (28), mengatakan cukup senang dengan diperbaikinya ruas jalan penghubung tiga kecamatan ini. Apalagi, selama ini sudah lebih dari dua puluh tahun jalan tersebut rusak parah.
Agus menambahkan, kerusakan siring pasang ini dapat merusak jalan yang baru dibangun, apa lagi kegunaan siring pasang ini untuk aliran air sewaktu hujan mengalir dari badan jalan yang akan masuk ke siring. Bila siring yang dibangun sudah rusak maka air dari badan jalan terhambat masuk ke aliran dan jalan akan cepat rusak.
�
Bambang, warga lainnya, berharap siring pasang yang rusak agar dapat segerakan diperbaiki dan lebih ditingkatkan lagi kualitasnya. Kerusakan siring pasang ini lebih dari seratus meter kanan dan kiri bahu jalan. Sedangkan tingkat kerusakan terbilang parah bisa dilihat sendiri ada beberapa titik siring pasang ini roboh total.
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4148
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia