Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Wow...Siswa SMA/SMK di Lampung Barat, Lulus 100 Persen
Lampungpro.co, 04-May-2018

Lukman Hakim 832

Share

#beritaolahragalampung #beritaolahraganasional #lampungproberitalampung #lampungprodotcom #webberitalampung #portalberitanasional #beritalampungterkini #beritakulinerlampung #beritawisatalampung #portalberitawisata #beritapolitiklampung #webberitadaerah #webberitanasional #portalberitalampung #portalberitawisatanasional #portalberitaasiangames #portalberitapendidikan

LAMPUNG BARAT (Lampungpro.com): Pengumuman kelulusan siswa SMA dan SMK diumumkan melalui web sekolah masing-masing. Sehingga, setiap siswa dan masyarakat yang menginginkan informasi kelulusan siswa itu maka dapat membuka web sekolah masing-masing secara langsung.

Dengan diumumkanya kelulusan melalui web itu maka para siswa tidak lagi harus datang ke sekolah untuk melihat pengumuman. "Kalau untuk Lampung Barat pengumumanya disampaikan melalui web," kata Ketua MKKS SMA di Lampung Barat Satarudin, Kamis (3/5/2018).

Dia menambahkan, jumlah siswa untuk SMA yang mengikuti UNBK tahun ini mencapai 1.973 siswa dan semuanya lulus 100 persen. Ke-1.973 siswa itu berasal dari 16 SMA terdiri dari 13 SMA negeri dan 3 SMA swasta. Kemudian untuk siswa SMK, dengan jumlah siswa secara keseluruhan mencapai 980 orang, semua juga 100 persen lulus. (PRO2)

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Lampung Dipimpin Mirza-Jihan: Selamat Bertugas, "Mulai dari...

Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...

26621


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved