KALIANDA (Lampungpro.co): Anggota DPRD Lampung Selatan, Halim Nasai, mensosialisasikan pembinaan ideologi Pancasila dan wawasan kebangsaan (IPWK) di Desa Kecapi, Kecamatan Kalianda, Rabu (18/10/2023)
Halim Nasai mengatakan, pemahaman ideologi Pancasila dan wawasan kebangsaan wajib diterapkan dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan masyarakat, intuk menghindari masuknya paham-paham radikal yang dianggap dapat melemahkan ideologi Pancasila.
"Paham radikal saat ini sudah mulai menyusupi segala lini masyarakat di Indonesia. Sebab masuknya bisa melalui pemahaman agama yang kurang tepat oleh sebagian pemuka agama," kata Halim Nasai.
Generasi muda saat ini sangat rentan terhadap paham-paham radikal, karena informasi yang simpang siur dapat dengan mudah diperoleh melalui medsos. Untuk itu, paham radikal ini dapat berkembang pesat dan cepat di Indonesia.
Saat era digitalisasi dengan arus global yang cukup deras saat ini, maka nilai-nilai wawasan kebangsaan harus terus disosialisasikan, sehingga ia mengajak bersama-sama untuk menanamkan ideologi Pancasila dan wawasan kebangsaan sejak dini terhadap anak-anak dan para kaum milenial, sehinga memahami tentang keutuhan NKRI. (***)
Editor : Febri Arianto
Berikan Komentar
Saya yakin kekalahan Arinal bersama 10 bupati/walikota di Lampung...
1275
Lampung Selatan
3973
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia