Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Buntut Siswi SMA Meninggal, Anggota DPRD Lampung ini Minta Evaluasi Puskesmas Pasir Sakti Lampung Timur
Lampungpro.co, 13-Dec-2021

Amiruddin Sormin 2110

Share

Anggota DPRD Provinsi Lampung Budhi Condrowati saat sosialisasi peraturan. LAMPUNGPRO.CO/DOK. BUDHI CONDROWATI

BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.co): Anggota Komisi V DPRD Provinsi Lampung Budhi Condrowati meminta Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Timur mengevaluasi kinerja Puskesmas Pasir Sakti. Politisi perempuan dari Fraksi PDIP ini menilai pelayanan kesehatan Puskesmas Pasir Sakti melanggar standar operasional prosedur (SOP).


Permintaan itu merupakan buntut meninggalnya Made Suchitra Devi, siswi SMA asal Lampung Timur, pada Senin (6/12/2021). Made Suchitra Devi mengalami kecelakaan lalu lintas dan dievakuasi ke Puskesmas Pasir Sakti untuk pertolongan pertama. 

Melihat kondisinya cukup parah, Citra, sapaan siswi tersebut, hendak dirujuk ke Rumah Sakit Imanuel, Bandar Lampung. Namun saat itu tidak ada satu pun sopir ambulans siaga. Akhirnya Citra dibawa oleh staf kecamatan dan aparat kepolisian mengendarai mobil ambulan tersebut ke Rumah Sakit Imanuel.

Editor: Amiruddin Sormin

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Pilgub Lampung, Peruntungan Arinal Djunaidi Berhenti di...

Saya yakin kekalahan Arinal bersama 10 bupati/walikota di Lampung...

1292


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved