BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com): Pemerintah Kota Bandar Lampung tak lama lagi akan meresmikan jembatan layang (flyover) di kemiling atau yang menyambungkan Jalan Cik Ditiro-Pramuka pada 25 Januari 2018. Hal itu dikatakan Wali Kota Bandar Lampung Herman HN, Kamis (18/1/2018).
Pantauan Lampungpro.com di lokasi pembangunan flyover di Jalan Cik Ditiro-Pramuka, Kemiling para pekerja mulai mengebut pengerjaan. Mulai dari pemasangan pembatas jalan hingga melakukan perapihan di sekililing area pembangunan. Badan jalan di atas jembatan pun sudah terbentuk. Secara keseluruhan flyover ini sudah di atas 90 persen.
Sementara itu, Sunaryo, warga yang sering melintas di lokasi pembangunan mengatakan, dia tidak merasakan manfaat pembangunan flyover itu. Dia yang merupakan warga Sumberrejo Kemiling ini mengaku flyover itu tidak mengurangi kemacetan di persimpangan jalan ini. Malah semakin membuat semeraut lalu lintas di sekitarnya.
Berikan Komentar
Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...
4153
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia