Selain itu, di semua lini pengunaan bahasa, ketiga metafungsi tersebut secara berkesinambungan berperan dalam pembentukan makna dan maksud dalam hubungannya dengan konteks (situasi dan sosial) karena pada satu sisi unsur bahasa (gramatika) tertentu berperan dalam metafungsi ideasional dan unsur yang lain berperan dan terealisasi pada tipe metafungsi yang lainnya.
Lebih jauh, dalam tataran komunikasi antar pewicara, metafungsi bermakna bahwa fungsi-fungsi bahasa dalam interaksi sosial saling terintegrasi pada tataran eksperi (expression), leksikogramatika (lexicogrammar), semantik (semantics), dan conteks (context) seperti halnya pada bagan berikut.
Bagan tersebut menunjukkan bahwa adanya kesinambungan penggunaan bahasa pada tataran ekspresi, leksikogrammatika, semantik, dan konteks. Tataran tersebut menjadi pembentuk instansiasi (instantiation) pada konteks metafungsi tertentu.
Instansiasi merupakan perwujudan atau konfigurasi yang menjadi ciri atau karakterisitik dari suatu penggunaan bahasa (pada tingkat klausa) dan dibedakan berdasarkan fungsi pada konteks sosial tertentu. Fungsi-fungsi tersebut saling terintegrasi dan sistematis. Inilah yang menjadi landasan kerangka teori Linguistik Sistemik Fungsional.
Lebih jauh, Ahli bahasa (linguis) lain juga mendukung dan mengembangkannya. Sehingga muncullah berbagai istilah baru. Misalnya; 1) metafungsi merupakan konfigurasi dari tiga komponen fungsi yaitu pengalaman (experiencial), interpersonal (interpersonal), dan tekstual (textual), 2) metafungsi direalisasikan melalui pilihan (choices) pada tataran leksikogrammatikal dalam hal ini metafungsi pengalaman (experiencial metafunction) terealisasi melalui pilihan transitivitas (Transitivity choice), kemudian metafungsi interpersonal (interpersonal metafunction) melalui pilihan Modus (Mood choice), dan metafungsi tekstual (textual metafunction) melalui pilihan Tema (Theme choice).
Jika dikaji lebih jauh, apakah teori ini dapat diaplikasikan pada bahasa-bahasa lain selain bahasa Inggris, karena pada awalnya teori ini dikembangkan berdasarkan bahasa Inggris. Jawabannya bisa.
Berikan Komentar
Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...
25770
Kominfo LamSel
7047
Pesisir Barat
4470
163
24-Apr-2025
144
24-Apr-2025
171
24-Apr-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia