BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com): Biasanya robot diciptakan oleh orang normal. Namun, bagaimana robot buatan orang dengan berkebutuhan khusus. Nah, siswa Sekolah Luar Biasa di Purwakarta, Ahmad Sobandi belakangan menjadi perhatian di Twitter dan media sosial.
Bagaimana tidak, Sobandi yang merupakan warga Cilegong Utara, Kecamatan Jatiluhur, Purwakarta ini, ternyata tunawicara dan tunarungu. Namun, Sobandi menciptakan robot laba-laba dari barang bekas elektronik. Sobandi yang berusia 28 tahun ini menciptakan robot laba-laba. Robot buatannya itu bisa bergerak layaknya hewan hidup terdiri dari bahan seperti kabel, penjepit kertas, baterai, alat solder sampai tang.
Dalam video yang beredar di Twitter @ahmadsanusi56, robot laba-laba Sobandi ini bisa dikendalikan dengan menggunakan remote control. Postingan robot laba-laba Sobandi ini viral di Facebook dan Twitter. Banyak respons atas postingan robot laba-laba Sobandi tersebut.
Beberapa tokoh Jawa Barat dan Purwakarta, di-mention untuk memberikan perhatian kepada Sobandi. Beberapa pengguna Twitter me-mention akun Twitter Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil dan mantan Bupati Purwakarta Dedi Mulyani, supaya bertindak. (***/PRO3)
Berikan Komentar
Pemkot Bandar Lampung tak perlu cari TPA baru sebagai...
323
Lampung Selatan
25539
Humaniora
3460
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia