Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Bawaslu Lampung Temukan 164 Kejadian Khusus Saat Coblosan Pilkada 2024, Kekurangan Surat Suara Hingga Intimidasi Warga
Lampungpro.co, 28-Nov-2024

Febri 19939

Share

TPS Berkonsep Hajatan Pernikahan di Sepang Jaya | Lampungpro.co

Ada pun 32 TPS yang didapat kejadian lainnya terjadi di enam kabupaten/kota dengan rincian Metro dua TPS, tiga TPS Lampung Selatan kelebihan surat suara, enam TPS di Lampung Timur kelebihan surat Suara dan surat suara salah masuk kotak suara.

Lalu di Lampung Barat terjadi pada 9 TPS kelebihan surat suara dan surat suara diantar ke rumah pemilih, Pringsewu 14 TPS kelebihan surat suara dan surat suara salah masuk kotak suara, Tulang Bawang terjadi dua TPS pindah lokasi karena cuaca dan kelebihan surat suara.

Atas semua kejadian khusus tersebut, jajaran Pengawas Pemilu telah melakukan berbagai upaya tindak lanjut antara lain menyampaikan saran perbaikan kepada KPPS, mengidentifikasi potensi potensi dugaan pelanggaran dan potensi PSU, terus melakukan penelusuran atas informasi kejadian-kejadian khusus tersebut, serta terus melakukan koordinasi secara berjenjang dan berbagi informasi secara update ke sesama jajaran pengawas. (***)

Editor : Febri Arianto

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Tugu Biawak Wonosobo dan Mannaken Pis Belgia,...

Pariwisata memang butuh ikon, tapi tak harus menimbulkan keriuhan...

1239


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved