Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Tak Lulus SNMPTN Bisa Daftar Kuliah Lewat Tiga Jalur Ini
Lampungpro.co, 23-Mar-2019

Erzal Syahreza 2599

Share

SNMPTN, SBMPTN, Seleksi Masuk Kuliah, Lampung, Bandar Lampung, Lampungpro.com, Info Lampung, Info Bandar Lampung, Lampung Raya, Polda Lampung

Penyelenggaraan seleksinya dilakukan berdasarkan hasil ujian tertulis atau kombinasi hasil ujian tertulis dan ujian keterampilan calon mahasiswa, yang dilakukan secara bersama di bawah koordinasi panitia SMM PTN-Barat.

Informasi lebih lanjut, calon mahasiswa dapat melihat laman www.smmptnbarat.id dan website masing-masing perguruan tinggi peserta SMM PTN-Barat Tahun 2019. SMM PTN-Barat diharapkan dapat menjaring calon mahasiswa berkualitas dengan tetap mengedepankan prinsip keadilan bagi calon mahasiswa dari kalangan tidak mampu dan calon mahasiswa dengan disabilitas.

3. Jalur Mandiri

Berbeda dengan SMM PTN-Barat, ujian mandiri PTN ini berlangsung di seluruh universitas. Jadwal ujian mandiri ini kerap disebut 'jalur sakti'. Disebut 'jalur sakti' karena biasanya universitas menyiapkan kuota hingga 40 persen bagi para calon mahasiswa yang ingin masuk PTN melalui jalur ini.

Namun, biaya kuliah melalui jalur mandiri ini jauh lebih mahal dibandingkan dengan yang lainnya. Hal itu lantaran mereka diminta membayar uang pangkal untuk kuliah. (***/PRO3)

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Lampung Dipimpin Mirza-Jihan: Selamat Bertugas, "Mulai dari...

Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...

22686


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved