Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Kemenpar Promosi Wisata Diving di Tiga Kota di Tiongkok
Lampungpro.co, 12-Jul-2017

1176

Share

Di Indonesia, lanjut Menpar Arief yahya, setidaknya ada 10 destinasi marine tourism yang menjadi andalan untuk dipromosikan.

Terutama untuk underwater world, yakni Bali, Lombok (NTB), Labuan Bajo (NTT), Alor (NTT), Derawan (Kaltim), Bunaken (Sulawesi Utara), Togean (Sulawesi Tengah), Wakatobi (Sulawesi Selatan), Ambon (Maluku) dan Raja Ampat (Papua Barat).

Oleh karena itu, Menpar Arief Yahya terus mendorong agar kontribusi wisata bahari bagi produk domestic bruto (PDB) semakin signifikan.

Apalagi, negeri ini memiliki tiga per empat wilayah maritime dengan kekayaan laut serta keindahan panorama yang tidak tertandingi. (*)

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Lampung Dipimpin Mirza-Jihan: Selamat Bertugas, "Mulai dari...

Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...

17124


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved