Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Meriahkan Dies Natalis ke-41, Polinela Gelar Lomba Tarik Tambang dan Polinela Idol
Lampungpro.co, 05-May-2025

Sandy 952

Share

Dokumentasi Humas Politeknik Negeri Lampung | Lampungpro.co

Sementara itu, posisi ketiga jatuh pada Pindo, dosen dari Jurusan Peternakan. Gelar Juara Favorit diberikan kepada Frika dari bagian Perpustakaan, yang berhasil mencuri perhatian penonton dengan suara merdunya.

Sementara itu, dalam kategori mahasiswa, juara pertama diraih oleh Astria Rani Risa dari Program Pascasarjana Ketahanan Pangan. Posisi kedua diraih oleh Dwi Ramadhan dari Jurusan Teknologi Informasi, dan tempat ketiga diraih oleh Rachel dari Jurusan Ekonomi dan Bisnis. Juara Favorit pada kategori ini diraih oleh Marcelia, mahasiswi Jurusan Ekonomi dan Bisnis.

Koordinator Humas Polinela, Ir. Teguh Budi Trisnanto, M.Si., menjelaskan bahwa kegiatan Fun Games ini bukan sekadar ajang perlombaan, tetapi juga menjadi sarana untuk membangun kekompakan dan mempererat hubungan antaranggota komunitas kampus.

“Kegiatan ini dirancang bukan hanya sebagai bagian dari perayaan Dies Natalis, tetapi juga sebagai sarana mempererat tali silaturahmi antara mahasiswa, dosen, dan tenaga kependidikan,” ujar Teguh saat ditemui di sela kegiatan, Sabtu (3/5/2025).

1 2 3 4

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Tugu Biawak Wonosobo dan Mannaken Pis Belgia,...

Pariwisata memang butuh ikon, tapi tak harus menimbulkan keriuhan...

1530


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved