Presiden juga menegaskan pentingnya integritas, nasionalisme, dan keberpihakan kepada kepentingan rakyat dalam proses pendidikan tinggi.
Pesan ini sejalan dengan mandat POLINELA sebagai perguruan tinggi vokasi yang tidak hanya unggul dalam bidang pendidikan, tetapi juga berorientasi pada pembentukan warga negara yang berkarakter, berpengetahuan, dan bertanggung jawab secara sosial.
Kemdiktisaintek memandang Taklimat Presiden 2026 sebagai momentum penting untuk menyelaraskan kebijakan nasional dengan agenda transformasi pendidikan tinggi dan penguatan ekosistem riset.
Presiden menegaskan bahwa kebangkitan Indonesia tidak semata bertumpu pada pertumbuhan ekonomi, tetapi juga pada kualitas manusia, penguasaan ilmu pengetahuan, serta kemampuan menerjemahkan riset menjadi dampak nyata bagi masyarakat dan industri.
Pemerintah juga meningkatkan dukungan konkret terhadap riset perguruan tinggi, termasuk penambahan alokasi dana riset dan inovasi nasional sebesar 50% dari anggaran sebelumnya 8 Trilyun, menjadi 12 Trilyun, sebagai bentuk amanah besar kepada kampus, dosen dan para guru besar untuk berkontribusi signifikan bagi kemajuan bangsa.
Direktur Polinela, Dr. Dwi puji hartono, S.Pi., M.Si., menilai Taklimat Presiden sebagai penegasan bahwa dunia akademik tidak dapat berdiri terpisah dari persoalan kebangsaan. Perguruan tinggi, termasuk Polinela, diharapkan hadir dalam ruang-ruang kebijakan melalui riset, pemikiran kritis, dan pengabdian kepada masyarakat.
Menurutnya, sinergi antara negara dan perguruan tinggi merupakan kunci agar pembangunan nasional benar-benar berpihak pada kesejahteraan rakyat dan keadilan sosial.
Berikan Komentar
Lampung ini bukan hanya soal “saya sudah dapat apa”,...
1917
Lampung Timur
533
Olahraga
747
Bandar Lampung
578
Bandar Lampung
692
268
21-Jan-2026
533
20-Jan-2026
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia