Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Yuk Intip Cara Mudah Siapkan Tabungan Pendidikan Anak Sedari Dini
Lampungpro.co, 02-Dec-2018

Heflan Rekanza 770

Share

BANDAR LAMPUNG (Lampungpro.com) : Agar masa depan anak terjamin, salah satu kuncinya adalah memberikan pendidikan yang tuntas hingga ke jejanjang perguruan tinggi. Tentu, tak sedikit dana yang dibutuhkan untuk memberikan anak pendidikan yang mumpuni. Tapi, tidak menjadi masalah bila segala sesuatunya sudah dipersiapkan dengan baik dari awal. Sejak anak baru lahir, bahkan masih dalam kandungan sekalipun. Caranya adalah membuat tabungan pendidikan untuk anak.
Produk perbankan yang satu ini begitu populer dan sangat diminati, sehingga tak heran jika hampir semua bank menyediakannya. Namun sebagaimana layanan perbankan lainnya, Anda juga harus jeli dalam memilih produk tabungan pendidikan, agar si kecil mendapat manfaat maksimal. Pastikan memilih produk tabungan pendidikan terbaik, sehingga Anda bisa mempersiapkan dana pendidikan anak dengan aman dan lebih tepat sasaran. Berikut cara mudah menyiapkan tabungan pendidikan anak.
1. Hitung kebutuhan biaya dan tentukan targetnya
Meski si kecil masih berumur beberapa bulan saja, Anda tentu sudah bisa mulai mempersiapkan dana pandidikannya kelak. Mulailah menghitung biaya pendidikan yang nanti akan dibutuhkan si kecil di setiap jenjang pendidikan yang ditempuhnya. Hal ini bisa Anda lakukan dengan melihat rata-rata besaran biaya pendidikan saat ini.
1 2 3 4

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
Eva Dwiana Lanjut, Banjir Bandar Lampung Bakal...

Sebagai salah satu warga Bandar Lampung yang jadi korban...

4132


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved