Geser ke atas
News Ekbis Sosok Halal Pelesir Olahraga Nasional Daerah Otomotif

Kanal

Catatan untuk Pemerintahan Mirza-Jihan: Perbaikan Jalan di Lampung, Tugas Wajib yang Jadi Anak Tiri Pembangunan
Lampungpro.co, 14-Jan-2025

Amiruddin Sormin 328

Share

Gubernur Lampung Terpilih Rahmat Mirzani Djausal (kiri) dan kondisi jalan provinsi di depan Pasar Kalirejo, Lampung Tengah, pada November 2024. LAMPUNGPRO.CO

Tentu 'banyak jalan menuju Roma' dalam memperbaiki jalan di Lampung sepanjang pemerintahan Mirza-Jihan yang didukung 82% persen warga Lampung, memiliki komitmen kuat mengatasinya. Pemerintahan Mirza-Jihan harus memanfaatkan modal suara perolehan Prabowo-Gibran 70% di Lampung pada Pilpres 2024 untuk mengetuk pintu APBN.

Sekali lagi, Mirza-Jihan yang mendapat legacy kuat dari Presiden Prabowo membangun Lammpung harus merebut momentum dengan menjabarkan Asta Cita ketiga Presiden yakni meningkatkan lapangan kerja yang berkualitas, mendorong kewirausahaan, mengembangkan industri kreatif, dan melanjutkan pengembangan infrastruktur. Energi muda yang dimiliki Mirza-Jihan harus jadi modal berharga.

Kuncinya, jangan sampai kehilangan momentum, karena dukungan terhadap Mirza-Jihan adalah yang tertinggi sepanjang sejarah Provinsi Lampung memilih pemimpin. Selamat bekerja! (***)

Penulis dan Editor: Amiruddin Sormin (Wartawan Utama, tinggal di Bandar Lampung)

Berikan Komentar

Kopi Pahit

Artikel Lainnya
TPA Sampah Bakung Disegel, Pemkot Bandar Lampung...

Pemkot Bandar Lampung tak perlu cari TPA baru sebagai...

445


Copyright ©2024 lampungproco. All rights reserved