LAMPUNG TIMUR (Lampungpro.com): Guna mewujudkan Lampung Timur, menjadi kabupaten yang hidup memiliki icon yang postif, dan berdampak pada kesejahteraan masyarakat setempat, Bupati Chusnunia Chalim dan wakilnya Zaiful Bukhori, bekerja keras mencetuskan ide-ide kreatifnya.
Salah satunya dengan menjadikan suatu objek atau kegiatan yang biasa biasa saja menjadi kegiatan yang digemari masyarakat dan berdampak positif secara ekonomi rakyat. Kemudian, dengan menjadikan kegiatan sederhana diubah menjadi agenda festival yang digemari oleh masyarakat, kata Bupati Lampung Timur Chusnunia Chalim, Kamis (28/7/2017).
Hal ini tentu saja mengesankan Lampung Timur memiliki banyak objek yang bisa dijadikan wisata. Festiwa andalan untuk tahun 2017, kata dia, saat yakni Festival Taman Nasional Way Kambas dengan target pengunjung, 111.117 pengunjung.
Sebanyak 22 Festival yang dicetuskan Bupati Lampung Timur Chusnunia Chalim yang digalakan selama 2017 ini, diharapkan menjadi magnet positip bagi masyarakat. Dan, 22 festival yang digelar berbeda objeknya berbeda lokasinya, dan berbeda waktunya tentu bisa menjadi suatu agenda yang beragam.
Dari 22 festival, sebanyak 17 festival sudah terlaksana dengan meriah. Seperti Festival Musik Kreatif, Dayung Waybungur, Bersih Danau Beringin, Kuda Lumping, Festival Membaca, Petik Lada, Layang-layang, Gebyar Wisata Mudik, Petualangan Motor Cross, Kuliner Ramadhan, Begawai Adat Lampung, Mulei-Menghanai, Pekan Seni Lampung Timur, Tasyakuran Laut, Kicau Burung, Lamtim BMX, dan Festival Panen Padi. Itu 17 festival yang sudah kami gelar, ujar Chusnunia Chalim.
Sementara itu, lanjut politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) tersebut, masih ada empat festival yang baru dilakukan seperti Festival Tari Melinting beberapa hari lalu, di Kecamatan Melinting pada (23/9/2017). Tujuannya, kata Mbak Nunikpanggilan akrab Chusnunia Chalim--mengembangkan budaya dan kearifan lokal masyarakat Melinting, menggali, dan mengapresiasi filosofi yang terkandung dari budaya Melinting. Harapan kami tari tradisional yang kita miliki bisa berkembang menjadi sebuah icon wisata, Lampung Timur, kata Chusnunia.
Berikan Komentar
Dukungan dan legacy yang besar, juga mengandung makna tanggung...
23462
Bandar Lampung
5364
174
19-Apr-2025
223
19-Apr-2025
192
19-Apr-2025
Universitas Lampung
Universitas Malahayati
Politeknik Negeri Lampung
IIB Darmajaya
Universitas Teknokrat Indonesia
Umitra Lampung
RSUDAM Provinsi Lampung
TDM Honda Lampung
Bank Lampung
DPRD Provinsi Lampung
DPRD Kota Bandar Lampung
DPRD Kota Metro
Pemrov Lampung
Pemkot Bandar Lampung
Pemkab Lampung Selatan
Pemkab Pesisir Barat
Pemkab Pesawaran
Pemkab Lampung Tengah
Pemkot Kota Metro
Pemkab Mesuji
Pemkab Tulangbawang Barat
Suaradotcom
Klikpositif
Siberindo
Goindonesia